
TIMIKAEXPRESS.id – Menindaklanjuti Instruksi Presiden RI Prabowo Subianto terkait efisiensi anggaran, Pemerintah Kabupaten Mimika, Papua Tengah telah melakukan efisiensi sebesar Rp 60 miliar.
“Kami ikuti instruksi dan tidak bisa diabaikan,” tegas Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Mimika, Petrus Yumte di Hotel Grand Tembaga, Rabu (5/3/2025).
Dikatakannya, efesiensi ini harus dilaksanakan, sehingga ia terus mengingatkan ke seluruh OPD lingkup Pemkab Mimika segera melakukannya secara mandiri sebelum BPK turun tangan, apalagi sampai terjadi teman,” tegasnya.
Ia menyebut efisiensi anggaran sebesar Rp 60 miliar ini baru terkonfirmasi dari enam OPD, sehingga ia berharap OPD lain segera lakukan efisiensi, sebelum Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) turun tangan langsung lakukan efisiensi.
Selain tidak merinci enam OPD yang sudah melakukan efisiensi anggaran, Petrus juga mengatakan tidak ada batas waktu, tapi setiap OPD diharuskan melakukan efisiensi sebelum pelantikan bupati defijnitif, karena targetnya harus lebih dari Rp 60 miliar. (eno)
Jumlah Pengunjung: 19
Read Next
40 menit ago
Kolaborasi Freeport – Pemkab Mimika, 2.790 Rumah di Timika Nikmati Air Bersih Masih Gratis Empat Jam Sehari
43 menit ago
Over Kapasitas, Lapas Timika Tampung 305 Warga Binaan
45 menit ago
DPRK Mimika Apresiasi Program Bantuan RLH bagi AOP
51 menit ago
YPMAK Luncurkan Program Beasiswa Berprestasi bagi Putra-putri Amungme dan Kamoro
54 menit ago
Rabu Abu, Momentum Jalankan Tiga Pilar Sebagai Orang Beriman
56 menit ago